BIOGRAFI DIRI
Perkenalkan nama saya Tubagus Singgih. Saya adalah seorang laki-laki kelahiran kota Denpasar dan dilahirkan pada tanggal 4 Februari 1994. Ayah saya bernama Makmur Firdaus dan Ibu saya bernama Mukminah. Mereka sudah tiada saat saya berada di Bangku SMA (2010 dan 2011). Saya merupakan anak pertama dari dua bersaudara.
Saya menempuh pendidikan di kota Denpasar sejak SD, SMP dan
SMA dan Yogyakarta saat mengambil gelar sarjana. SD Muhammadiyah 1 Denpasar
adalah tempat dimana saya menyelesaikan pendidikan dasar. Setelah lulus, saya
melanjutkan SMP di SMP Negeri 1 Denpasar. Setelah SMP saya menempuhh pendidikan
di SMA Negeri 5 Denpasar. Selepas SMA, saya melanjutkan kuliah di Program Studi
Kimia, Universitas Gadjah Mada.
Saya menempuh pendidikan dengan baik. Hal ini dibuktikan
dengan mendapatkan beasiswa Orang Tua Asuh dari SMP hingga Kuliah dan BIDIKMISI
selama kuliah. Selain itu saya menjadi lulusan terbaik (Cum laude) dengan IPK 3,66.
Selama Kuliah saya banyak mengikuti Program Kreativitas
Mahasiswa PKM, sebagai berikut:
No
|
Kejuaraan
|
Tingkat
|
Tahun
|
1.
|
Pendanaan DIKTI PKM Penelitian Eksakta dengan judul “Sintesis Senyawa Monolein dari
Minyak Jagung secara Enzimatik dan Uji Aktivitasnya sebagai antivius
Influenza H1N1 Tipe B”
|
Nasional
|
2016
|
2.
|
Pendanaan DIKTI PKM Penelitian Eksakta dengan judul “Sintesis Senyawa Monolinolein dari
Minyak Jagung dengan Kompleks Urea Inklusi dan Uji Aktivitasnya sebagai
Antivirus Influenza H1N1 Tipe A”
|
Nasional
|
2016
|
3.
|
Pendanaan DIKTI PKM Kewirausahaan dengan judul
“Titik Koma:T-Shirt Batik Kolaborasi Batik Sains Indonesia Sebagai Media
Edukasi Aplikatif Pengenalan Sains”
|
Nasional
|
2015
|
4.
|
Pendanaan DIKTI PKM Penelitian Eksakta dengan
judul “Pemanfatan Limbah Ampas Kopi Sebagai Bahan Alternatif Pengisi Tinta
Spidol yang Ramah Lingkungan ”
|
Nasional
|
2015
|
5.
|
Pendanaan DIKTI PKM Kewirausahaan dengan judul “Backstreet : Batik Sains Anti Stress
Rasa Elit”
|
Nasional
|
2014
|
6.
|
Juara 3 karya tulis C-Complier
dengan Judul: Papan
Tulis Modern Berbasis Proyektor yang Terhubung dengan Smart Gadget
|
Se-Jogyakarta
|
2014
|
7.
|
Pendanaan
DIKTI PKM Kewirausahaan dengan judul “Backstreet
: Batik Sains Anti Stress Rasa Elit”
|
Nasional
|
2014
|
8.
|
Penghargaan
DIKTI PKM GT AI dengan judul “Recyclying
Water Wudhu System”
|
Nasional
|
2013
|
Semoga Orang tua saya senang dengan pencapaian saya di
Surga.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar